Kumpulan Rangkaian Nama Bayi Perempuan Jawa dan Artinya - M

Terimakasih atas kunjungannya di http://nama-bayi-perempuanku.blogspot.com. Berikut ini merupakan kumpulan rangkaian nama bayi perempuan jawa dan artinya. Dengan memberi nama yang keren tentunya sebagai orang tua merupaka kado untuk anak tersayang. Semoga Kumpulan Rangkaian Nama Bayi Perempuan Jawa dan Artinya - M ini dapat menambah koleksi bagi anda.

Kumpulan Rangkaian Nama Bayi Perempuan Jawa dan Artinya - M

NAMA BAYI PEREMPUAN JAWA BERDASAR ABJAD: A | B | C | D | E | F | G | H | I | J | K | L | M | N | O | P | Q | R | S | T | U | V | W | X | Y | Z

Mada Shirina Taruni = Perawan muda yang memiliki kegembiraan serta manis mempesona

- Mada = Kegembiraan
- Shirina = Manis mempesona
- Taruni = Gadis perawan muda

Magani Ratna Dewi = Gadis surga yang menyenangkan

- Magani = Menyenangkan (Jawa)
- Ratna dewi = Gadis surga (Jawa)

Maharani Jovita Darlena = Seorang ratu sebagai pemimpin yang memiliki sifat lemah lembut dan baik hati.

- Maharani = Permaisuri, ratu
- Jovita = Baik hati
- Darlena = Lemah lembut

Maharani Kirana Pramudita = Perempuan seperti Ratu yang sinar kecantikanya indah dan pandai

- Maharani = Ratu, permaisuri
- Kirana = Sinarnya cantik dan indah
- Pramudita = Pandai, cerdas

Maheswari Prihasini = Bidadari yang sangat gembira

- Maheswari = Bidadari (Jawa)
- Prihasini = Sangat gembira (Jawa)

Malca Ayu Radmila = Perempuan bagaikan Ratu yang cantik dan bekerja untuk rakyat

- Malca = Ratu
- Ayu = Cantik
- Radmila = Bekerja untuk rakyat

Malca Ayu Radmila = Perempuan bagaikan Ratu yang cantik dan bekerja untuk rakyat

- Malca = Ratu
- Ayu = Cantik
- Radmila = Bekerja untuk rakyat

Malika Nadhmi Ramadhina = Ratu sebagai pemimpin yang memiliki sifat disiplin serta senantiasa Penuh dgn rahmat tuhan

- Malika: Ratu, Pemimpin
- Nadhmi = Teratur, disiplin
- Ramadhina : Penuh dgn rahmat

Manda Mana Maheswari = Wanita laksana bidadari yang memiliki sifat lemah lemah lembut menjadi kebanggaan semua masyarakat.

- Manda = Lemah lembut
- Mana = Kebanggaan
- Maheswari = Bidadari

Marini Marjani = Seorang wanita yang berhati lembut laksana permata.

- Marini = Yang lembut
- Marjani = Permata

Matilda Adira = Seorang putri peterung yang kuat dan bertenaga

- Matilda = Putri petarung
- Adira = Kuat dan bertenaga

Mayang Cahyaningsih = Bunga pohon pinang yang memiliki cahaya terang dan membawa keharuman

- Mayang : Bunga pohon pinang (Jawa)
- Cahyaningsih : memiliki cahaya terang dan membawa keharuman (Jawa)

Meinanda Cahyani Salsabilla = Anak yang lahir di bulan Mei, terbungkus sinar mata air surga

- Meinanda : Anak yang lahir di bulan Mei
- Cahyani : Terbungkus sinar
- Salsabilla : Mata air surga

Melinda Ruwaida = Perempuan lemah lembut yang selalu berhati-hati

- Melinda = Lemah, lembut
- Ruwaida = Berhati-hati, perlahan-lahan

Mercia Taruni Ayu = Perempuan muda adalah anugerah yang menarik

- Mercia = Rahmat, anugerah
- Taruni = Gadis, perempuan muda
- Ayu = Cantik, elok, menarik

Milada Kirana Fredella = Perempuan kekasihku memiliki sinar cantik dan molek menjadi pembawa kedamaian

- Milada = Kekasihku
- Kirana = Sinarnya cantik dan molek
- Fredella = Pembawa kedamaian

Milena Ruwaida = Wanita yang selalu berhati -hati dan dicintai banyak orang.

- Milena = Dicintai banyak orang
- Ruwaida = Berhati-hati, perlahan-lahan

Minowa Adonia Ulani = Perempuan penyanyi yang cantik dan riang gembira

- Minowa = Penyanyi
- Adonia = Cantik
- Ulani = Riang gembira

Miranda Cahaya Dewi = Wanita yang bersinar untuk di sanjung

- Miranda = Untuk di sanjung (Latin)
- Cahaya dewi = Wanita yang bersinar (Jawa)

Miza Maznah Maryanti = Wanita dengan wajah berseri-seri dan kecantikan meluas yang memperoleh pujian.

- Miza = Berseri-seri
- Maznah = Kepujian / seri muka
- Maryanti = Kecantikan tersebar ke mana-mana

Moana Areta Tatyana = Perempuan gadis yang bijak dan beraroma bagaikan bidadari

- Moana = Aroma
- Areta = Gadis yang bijak
- Tatyana = Bidadari

Monnica Chanda = Nyanyian suci yang sunyi

- Monnica = Sunyi (Latin)
- Chanda = Nyanyian suci (Jawa)

Murti Muslihah = Perepuan unggul yang mampu menjadi penyembuh bagi masyarakat.

- Murti = Unggul, sangat
- Muslihah = Pemulih,yang suci

Mutiara Salsabila = Perempuan yang bagaikan mutiara dari mata air surga

- Mutiara = Butir permata kulit karang
- Salsabila = Nama mata air surga

Mya Ghita Arsanti = Perempuan yang lakasana batu mulia menjadi anugerah berhati gembira

- Mya = Batu mulia
- Ghita = Sebuah anugerah
- Arsanti = Berhati gembira

Myesha Devi = Perempuan bagaikan ratu yang diberikan karunia kehidupan

- Myesha = Karunia kehidupan
- Devi = Ratu
[Nama Bayi Perempuan]